Visi dan Misi

VISI DAN MISI RUPBASAN KLAS I JAKARTA SELATAN


VISI : 
Terwujudnya Penyimpanan Dan Jaminan Keselamatan Dan Pengamanan Serta Keutuhan Benda Sitaan Negara Dengan Menjunjung Tinggi Penegakan Hukum Dan Hak Asasi Manusia


MISI :
Mengoptimalkan Pelaksanaan Dan Pengelolaan Benda Sitaan Negara Dan Barang Rampasan Negara Dalam Rangka Penegakan Hukum Dan Hak Asasi Manusia

Tidak ada komentar: